Buatlah sebuah cerita dengan hasil bentuk aljabar 2x – 13
Bu Santy adalah seorang designer, ia membeli 2 gelendong kain yang akan dipakai untuk baju seragam ia dan teman arisannya. ternyata 2 geleondong kain yang dibeli bu santy tersisa 13meter.
2x = 2 gelondong kain
13 menjadi konstanta = angka yg berdiri sendiri
tersisa = jika menemukan kata tersisa berarti sm dengan dikurangi
semoga dpt membantu ya
Pak Surya membeli 2 karung beras untuk keperluan selama sebulan, setelah sebulan berlalu ternyata beras tersebut tersisa 13 kg.
Bila menyatakan bentuk aljabar dari beras yang telah digunakan oleh Pak Surya maka bentuk aljabarnya adalah 2x-13
Keterangan : x = karung beras