Jelaskan peranan perekonomian Indonesia.! makasih…

Posted on

Jelaskan peranan perekonomian Indonesia.! makasih…

A.       Peran Sebagai Penggerak Pertumbuhan Ekonomi
·         Di masa yang lalu, terutama masa ekonomi terpimpin Orde Lama (1959-1965) peran BUMN dalam perekonomian Indonesia sangat dominan. BUMN melakukan kegiatan dan menguasai hampir di semua sektor ekkonomi, seperti sektor keuangan/ perbankan, pertambangan, perkebunan, kehutanan, industri, perdagangan, transportasi dan jasa-jasa lain. Jadi saat itu BUMN berperan sebagai penggerak pertumbuhan ekonomi Indonesia.
·         Dimasa Orde Baru peran BUMN sedikit demi sedikit mulai berkurang terutama sejak digulirkan deregulasi-deregulasi tahun 1980-an.  Pemerintah memandang sudah saatnya sektor swasta diberi peran yang lebih besar dalam kegiatan ekonomi. Hal ini bisa kita pahami seab sejak 1982/1983 (pasca oil boom) penerimaan pemerintah dari sumber migas terus menurun sebagai akibat terus merosotnya harga minyak di paar internasional dari US$35 per barel (1982) sampai titik terendah US$ 9 per barel (1986).
b.      Peran Sebagai Pencipta Lapangan Pekerjaan
·         Jumlah tenaga kerja di sektor manufaktur menurut skala usaha (dalam prosentase) berturut-turut sebagai berikut ; ISK (Ik + IRT) sebanyak 86,0% 91974/1975); 80,6% (1979) dan 68,3% (1986), sedang Ism dan ISB sebanyak 13,5% (1974), 19,4% (1979) dan 31,7% (1986).
(Tulus Tambunan, 1996).
c.       Fungsi Meningkatkan Kesejahteraan Rakyat
·         Ada dua konsep mengenai tanggung jawab sosial suatu perusahaan, yaitu :
1.      Howard R. Bowen dalam bukunya “Social Responsibility of the Businessman” menganjurkan bahwa perusahaan-perusahaan hendaknya mempertimbangkan dampak-dampak sosial dari keputusan yang dibuatnya.
d.      Daya Serarp Tenaga kerja Setelah Krisis 1997
(Kalau mau singkat,tulis aja yang a,b,c,d itu)