sebuah penampungan air berbentuk balok dengan panjang 110cm, lebar 60 cm, dan tinggi 120 cm. bak tersebut akan diisi air menggunakan wadah berbentuk kubus dengan panjang rusuk 10 cm. jika setiap pengisian wadah berisi penuh air, banyaknya pengisian hingga bak penampungan air penuh adalah…. tolong dengan caranya

Posted on

sebuah penampungan air berbentuk balok dengan panjang 110cm, lebar 60 cm, dan tinggi 120 cm. bak tersebut akan diisi air menggunakan wadah berbentuk kubus dengan panjang rusuk 10 cm. jika setiap pengisian wadah berisi penuh air, banyaknya pengisian hingga bak penampungan air penuh adalah…. tolong dengan caranya

Volume bak penampung
=p . l . t
=110 .60 . 120
=792000 cm³

volume wadah
=s³
=10³
=1000cm³

banyak pengisian menggunkan wadah,sampai penuh adalah
=792000/1000
=792 kali