Berikut ini faktor yang menyebabkan suatu

Posted on

daerah memiliki sumber bahan makanan
yang berbeda-beda adalah .
a. selera masyarakat tiap daerah terhadap
makanan beda-beda
b. perbedaan kondisi geografis di tiap
daerah, ada yang bergunung-gunung,
ada yang berhutan
c. akar budaya daerah satu berbeda de-
ngan daerah lainnya
d. kondisi kesuburan tanah yang tidak
sama di tiap daerah
e. ada tanaman yang cocok ditanam D
suatu daerah, ada yang tidak
000​

Berikut ini faktor yang menyebabkan suatu

Jawaban Terkonfirmasi

Faktor yang menjadi penyebab suatu daerah mempunyai sumber bahan makanan yang berbeda-beda adalah… b. Perbedaan dari kondisi geografis setiap daerah, seperti daerah gunung dan ada yang daerah hutan.

Pembahasan

Sumber daya alam merupakan suatu hal yang bisa dimanfaatkan untuk kebutuhan dan kepentingan hidup manusia sehingga dapat meningkatkan kesejahteraan dan kelangsungan hidup manusia.

Sumber daya alam dibagi menjadi 2 jenis, sebagai berikut:

1. Jenis sumber daya alam berdasarkan sumbernya

Sumber daya alam hayati, yaitu sumber daya alam yang berasal dari makhluk hidup seperti hewan dan tumbuhan.

Sumber daya alam non hayati, yaitu sumber daya alam yang berasal dari benda-benda mati seperti air, batu, dan lain-lain.

2. Jenis sumber daya alam berdasarkan sifatnya

Sumber Daya Alam yang dapat diperbaharui yaitu, sumber daya alam jenis ini tidak akan habis meski digunakan secara terus menerus.

Contoh: Tumbuhan, hewan, tanah, matahari, air, udara.

Sumber Daya alam yang tidak dapat diperbaharui, yaitu sumber daya alam yang digunakan secara terus menerus akan habis.

Contoh:

Batu bara, perak, emas, alumunium, minyak bumi, tembaga, dan lain-lain.

Cara mengelola potensi sumber daya alam, sebagai berikut:

-Selektif dalam pemanfaatannya, menggunakan serta mengambil seperlunya saja dan tidak berlebihan.

-Menjaga kelestariannya

-Melakukan upaya pembaharuan setiap mengambil sumber daya alam.

Pelajari lebih lanjut

materi tentang faktor yang menjadi penyebab setiap daerah mempunyai karakteristik yang berbeda brainly.co.id/tugas/12429655

materi tentang memanfaatkan sumber daya alam brainly.co.id/tugas/20978544

——————————————————

Detail jawaban

Kelas: 7 – SMP

Mapel: Ilmu Pengetahuan Sosial

Bab: Sumber daya alam

Kode:

Kata kunci: Pengertian dari sumber daya alam, jenis-jenis dari sumber daya alam.

AJ.