Jelaskan manfaat biologi dibidang farmasi dan kedokteran beserta contohnya
manfaat biologi dibidang farmasi adalah mendukung dan mempermudah menemukan penawar atau obat untuk sebuah gangguan atau penyakit. misalkan ada sebuah penyakit maka akan ditelusuri bagaimana pola dan penyebab penyakit tersebut dan mencari penyelesaian dalam masalah tersebut.