Lagu Terima Kasihku ciptaan Sri Widodo Prima 3/4 artinya setiap ruas birama terdapat
Jawaban:
Birama adalah suatu tanda untuk menunjukkan jumlah ketukan dalam satu ruas birama.
yang dimaksud tanda birama 3/4 adalah tiap birama terdiri atas tiga ketukan.