Negara yang letaknya paling utara di asia tenggara adalah
Mapel : Ilmu Pengetahuan Sosial
Kelas : 7 SMP/VII SMP
Bab : Association Of South East Asia Nation ( ASEAN )
Tentang : Letak Negara ASEAN
Pembahasan Soal :
Negara yang letaknya paling utara di asia tenggara
Pembahasan Jawaban :
A. Negara Negara ASEAN
Yaitu :
Negara Indonesia
Negara Malaysia
Negara Singapura
Negara Brunai Darussalam
Negara Filipina
Negara Thailand
Negara Laos
Negara Myanmar
Negara Kamboja
Negara Vietnam
ASEAN Didirikan pada tanggal 8 Agustus 1967 di Bangkok, Negara ThailandDan deklarasi nya di sebut dengan Deklarasi Bangkok
Dan ada 5 Negara yang memprakarsai pendirian ASEAN,
Yakni :
1.) Negara Thailand { Thanat Khoman }
2.) Negara Filipina { Narcisco Ramos }
3.) Negara Indonesia { H.Adam Malik }
4.) Negara Malaysia { Tun Abdul Razak }
5.) Negara Singapura { S.Rajaratman }
B. Bergabungnya negara-negara di Asia Tenggara dalam ASEAN didasarkan pada kepentingan : Kepentingan Bersama
Mengapa ?
Karena ASEAN Didirikan Mempunyai Tujuan Bersama.
Yaitu :
1.) Memajukan kesejahteraan Negara Negara asia tenggara
2.) Melakukan sebuah kerja sama antara Negara Negara asia tenggara
3.) Menjaga perdamaian dan kestabilitasan Negara Negara asia tenggara
4.) Mempercepat pertumbuhan Ekonomi Negara Negara Asia Tenggara
5.) Membantu Negara Negara asia tenggara
Negara yang terletak paling utara di Asia Tenggara c. MYANMAR.
#LearnWithBrainly
#IPSKecce
#BrainlyMengedukasi
'' Kita berbeda beda, berbeda suku, agama, ras, dan budaya. Tapi? Kita harus menjaga hubungan persaudaraan kita. Kita Indonesia! Negara yang sangat menjunjung tinggi Nilai Kebersamaan. Buat apa bermusuhan? ''
-AyaAlifia.
Semoga Membantu