Cara mencari ph asam atau basa tanpa menggunakan kertas lakmus dan ph meter

Posted on

Cara mencari ph asam atau basa tanpa menggunakan kertas lakmus dan ph meter

Kalau dari pH meter, pH untuk asam itu pasti di bawab 7. Untuk basa pasti pH nya di atas 7.

Kalau dari lakmus itu dilihat dari warnanya. Kalau lakmus merah berubah warna jadi biru artinya itu basa. Kalau warna lakmus merah tetap merah berarti asam. Sebaliknya, kalau lakmus biru berubah jadi merah itu artinya asam. Tapi kalau warna lakmus biru tetap maka itu basa.