Perhatikan wacana berikut

Posted on

irsyad merupakan pengurus masjid Al-Hikmah. hpHari ini Irsyad melaksanakan salat jumat dan bertindak sebagai khatib. Ketika berkhotbah, Irsyad tidak berwasiat kepada jamaah agar bertakwa, baik dalam khotbah pertama maupun khotbah kedua.
benarkah tindakan irsyad?jelaskan hukum khotbah jumat tersebut

Perhatikan wacana berikut

Menurut saya tindakan irsyad tidak patut di contoh, sebab irsyad tidak saling berpesan dalam kebajikan. juga hukum khotbah jumat itu harusnya saling mengingatkan, menyampaikan, menasehati, dan memberi pelajaran kepada para jamaah mesjid agar selalu berbuat kebajikan.
semoga bermanfaat.

Berwasiat dengan Taqwa kepada Allah (ittaqullaha, maupun dgn bahasa lain) merupakan Rukun Khutbah, jika salah satu rukun ditinggal kan maka Tidaklah Sah khutbah tersebut.. Seharusnya berwasiat Taqwa dalam khutbah Jumat disampaikan setelah mengucap hamdalah, sholawat dan baru berwasiat taqwa, lalu dilanjutkan dgn khutbah, kemudian membaca satu ayat Quran pada akhir khutbah 1, dan memohon maghfirah (ampunan) kpd Allah bagi seluruh Mu'minin…

sekian smoga manfaat