Bagaimana cara mengolah sampah dengan baik ?​

Posted on

Bagaimana cara mengolah sampah dengan baik ?​

Jawaban: 1 Mengelola sampah dengan bijak dapat membantu menyelamatkan lingkungan kita.

2 Pisahkan tempat sampah untuk organik & anorganik.

3 Ganti Alas Plastik Sampah menjadi Koran atau Kardus.

4 Ubah sampah organik menjadi pupuk kompos.

5 Mendaur ulang sampah anorganik kering.

Penjelasan: semoga membantu dan jadikan terbaik ya

bagaimana cara mengolah sampah dengan baik ?​

  • Mengelola sampah dengan bijak dapat membantu menyelamatkan lingkungan kita.
  • Pisahkan tempat sampah untuk organik & anorganik.
  • Ganti Alas Plastik Sampah menjadi Koran atau Kardus.
  • Ubah sampah organik menjadi pupuk kompos.
  • Mendaur ulang sampah anorganik kering.

=================================================================

Pembahasan

Apa itu pengolahan sampah?

  • Pengelolaan sampah adalah pengumpulan, pengangkutan, pengolahan, mendaur ulang dari material sampah. Kalimat ini biasanya mengacu pada material sampah yang dihasilkan dari kegiatan manusia, dan biasanya dikelola untuk mengurangi dampaknya terhadap kesehatan, lingkungan, atau estetika.

Apa itu sampah organik?

  • Sampah Organik adalah barang yang sudah tidak terpakai dan dibuang oleh pemilik atau pemakai sebelumnya. Sampah organik masih bisa dipakai jika dikelola dengan prosedur yang benar.

Apa itu sampah anorganik?

  • Sampah anorganik adalah sampah yang dihasilkan dari bahan-bahan non-hayati, baik berupa produk sintetik maupun hasil proses teknologi pengolahan bahan tambang.

=================================================================

I hope this help:)