Persamaan garis lurus yang melalui titik (2,−1) dan tegak lurus dengan garis 3x+5y = 6 adalah ….    ​

Posted on

Persamaan garis lurus yang melalui titik (2,−1) dan tegak lurus dengan garis 3x+5y = 6 adalah ….    ​

Diketahui :

titik (2, -1) dan tegak lurus dengan persamaan 3x + 5y = 6

Jawab :

Cari terlebih dahulu m¹ nya :
3x + 5y = 6 => m¹ = -3/5
karena tegak lurus maka :
 {m}^{1} times {m}^{2} = - 1 \ : : : : -frac{3}{5} {m}^{2 } = - 1 \ : : : : : : : : : : : {m}^{2} = frac{5}{3}

(2,-1) berarti x¹ = 2, dan y¹ = -1
masukan kedalam rumus :
y - {y}^{1} = {m}^{2} (x - {x}^{1} )
y - ( - 1) = frac{5}{3} (x - 2) \ : : : : : : (y + 1 = frac{5}{3} x - frac{10}{3} ) : : : kedua : ruas : dikali : 3 \ : : : : : : 3y + 3 = 5x - 30 \ 5x - 3y - 30 - 3 = 0 \ 5x - 3y - 33= 0

Jadi, Persamaannya adalah
5x – 3y – 33 = 0