populasi eceng gondok yang tidak terkendali di kolam dapat berpengaruh pada populasi ikan jika populasi eceng gondok dibiarkan meningkat apa yang terjadi pada populasi ikan
Populasi ikan akan menurun karena sunar matahari tidak dapat masuk kedalam air karena terhalang eceng gondok dan akan meningkatkan kadar karbon dioksida (CO2) pada air