Bagian kulit yg berfungsi menghasilkan kelenjar minyak

Posted on

Bagian kulit yg berfungsi menghasilkan kelenjar minyak

Bagian kulit yang berfungsi menghasilkan kelenjar minyak, yaitu pada bagian lapisan dermis (kulit jangat) pada lapisan dalam dermis terdapat berbagai macam lapisan-lapisan. yaitu
1.Pembuluh kapiler
2.Kelenjar keringat (glandula sudorifera)
3.Kelenjar minyak (grandula sebaceae) yang berfungsi menghasilkan
   minyak supaya kulit dan rambut tidak kering dan mengkerut.
4.Kelenjar rambut

Semoga Benar