diketahui bilangan A dan B adalah bilangan bulat positif. bilangan A dan B sama-sama tersusun dari 4 angka. bagaimana caranya untuk menentukan bilangan yg lebih besar-? jelaskan-!!
Quiz by = Clarita…
Quiz idul adha…
Jawaban dan Penjelasan :
dengan cara membandingkan angka ribuannya jika angkanya sama atau belum menemukan maka membandingkan angka ratusannya jika belum juga/angkanya sama maka membandingkan angka puluhannya jika belum dapat juga/angkanya sama maka membandingkan angka satuannya
Contoh :
4.874
4.348
cara menentukannya :
Angka ribuan dari kedua bilangan tersebut adalah 4 maka membandingkannya dari angka ratusan, angka ratusan yang pertama adalah 8 dan yang kedua adalah 3 maka yang lebih besar adalah yang mempunyai angka ratusan 8
maka : 4.874 lebih besar dari 4.348
semoga membantu
Jawab:
a = b
Positif = positif
4 angka = 4 angka ( 1.000 – 9.999 )
Sama sama memliki 2 kemampuan tersebut sehingga terpaksa harus sama
Semoga bisa membantu