Makna yg terkandung dalam alenia 3 pembukaan uud 1945
Mengandung pengetian bahwa hak hak yg telah bangsa Indonesia dapatkan yaitu kemerdekaan dan berbagai hak yg melekat di dalamnya, adalah tidak hanya hasil perjuangan manusia semara melainkan anugerah Tuhan YME.Pernyataan tersebut akan menimbulkan kesadaran ketuhanan,sebagai penyeimbang dari nilai nilai keduniaan semata