/58: 11, Q.S. Ar-Rahman /55:
33 atau Hadis terkait beserta
artinya, peserta didik dapat
menerapkan perilaku yang
sesuai dengan ayat atau hadis
tersebut dalam kehidupan
sehari-hari dengan benar.
Ditampilkan Q.S. Al-Mujadilah
Perilaku seseorang yang sesuai dengan isi kandungan Surah Al Mujadillah ayat yang ke 11 adalah:
- Perilaku seseorang yang selalu menjaga ada pada saat berada dalam suatu majelis.
- Perilaku seseorang yang selalu giat menuntut suatu ilmu pengetahuan.
- Perilaku seseorang yang selalu beriman kepada Allah.
Perilaku seseorang yang sesuai dengan isi kandungan Surah Ar Rahman ayat yang ke 33 adalah:
- Perilaku seseorang yang selalu giat dalam mempelajari ilmu pengetahuan.
- Perilaku seseorang yang selalu giat mempelajari tentang alam yang telah Allah ciptakan.
Pembahasan
Firman Allah yang terdapat di dalam Surah Al Mujadillah ayat yang ke 11 adalah يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْٓا اِذَا قِيْلَ لَكُمْ تَفَسَّحُوْا فِى الْمَجٰلِسِ فَافْسَحُوْا يَفْسَحِ اللّٰهُ لَكُمْۚ وَاِذَا قِيْلَ انْشُزُوْا فَانْشُزُوْا يَرْفَعِ اللّٰهُ الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا مِنْكُمْۙ وَالَّذِيْنَ اُوْتُوا الْعِلْمَ دَرَجٰتٍۗ وَاللّٰهُ بِمَا تَعْمَلُوْنَ خَبِيْرٌ. Isi kandungan yang terdapat di dalam Surah Al Mujadillah ayat yang ke 11 adalah:
- Ayat tersebut menjelaskan bahwasanya Allah memerintahkan umat manusia untuk berlapang-lapang dalam suatu majelis.
- Ayat tersebut menjelaskan bahwasanya Allah mengangkat derajat orang yang beriman serta berilmu.
- Ayat tersebut menjelaskan bahwasanya Allah memiliki Asmaul Husna Al 'Alim dan Asmaul Husna Al Khabir.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang perilaku optimis dan perilaku pesimis brainly.co.id/tugas/40292982
- Materi tentang perilaku iri dengki brainly.co.id/tugas/4987181
- Materi tentang tolong menolong dalam hal kebaikan brainly.co.id/tugas/31159075
======================
Detail jawaban
Kelas: VII
Mata pelajaran: Agama Islam
Bab: Perilaku terpuji
Kode soal: 7.14.4
#AyoBelajar