Sebutkan penokohan dalam novel septihan

Posted on

Sebutkan penokohan dalam novel septihan

Jawaban:

Novel Septihan sendiri bercerita tentang Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana. Septian adalah murid paling pintar di sekolahnya. Sering mendapat prestasi, menang banyak perlombaan dan selalu mewakili sekolahnya dalam tiap kesempatan, seperti tanding basket dan karate. Dia juga salah satu andalan teman-temannya, seperti Galaksi Aldebaran, Jordan Ghaksan Aditama, Bams Adnyana, Guntur Gutama, Oji Anuraga dan Nyong Bakarbessy.

Novel ini pun bercerita tentang Jihan Halana, perempuan paling cantik dan aktif di antara teman-temannya. Jihan sudah sejak lama menyukai Septian. Mereka bertemu di SMA Ganesha. Pada tahun ketiga Jihan mulai bisa mengenal Septian yang pendiam dan misterius lebih dekat. Bahkan masuk ke dalam hidup cowok itu.

Novel Septihan karya Poppi telah dibaca 27 juta kali di Wattpad, serta di pre order pertama tanggal 31 Juli 2020 dan telah terjual sebanyak 10.218 Ribu Eskemplar. Bahkan di tanggal 1 Agustus sudah terjual 11.000 Ribu Novel.