salah satu faktor penyebab rendahnya produksi perikanan adalah terjadinya kerusakan ekosistem pesisir dan laut serta maraknya titik-titik di perairan laut Indonesia oleh negara asing
Sumber daya alam adalah segala sesuatu yang tersedia di alam yang dapat dimanfaatkan oleh manusia untuk memenuhi segala macam kebutuhannya. Salah satu faktor penyebab rendahnya produksi perikanan adalah terjadinya kerusakan ekosistem pesisir dan laut serta maraknya penangkapan ikan secara ilegal (ilegal fishing) di perairan laut Indonesia oleh negara asing.
Pembahasan:
Indonesia merupakan negara yang memiliki keberagaman yang sangat tinggi dan sumber daya alam yang melimpah. Sumber daya alam tersebut merupakan kekayaan bagi Indonesia. Oleh karena itu, harus dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya dan bijaksana agar tidak cepat habis dan dapat dimanfaatkan oleh anak cucu kita. Sumber daya alam adalah segala sesuatu yang tersedia di alam yang dapat dimanfaatkan oleh manusia untuk memenuhi segala macam kebutuhannya. Salah satu faktor penyebab rendahnya produksi perikanan adalah terjadinya kerusakan ekosistem pesisir dan laut serta maraknya penangkapan ikan secara ilegal (ilegal fishing) di perairan laut Indonesia oleh negara asing. Salah satu sumber daya alam yang melimpah yaitu laut Indonesia. Laut Indonesia memiliki jumlah ikan yang melimpah dan minyak. Akan tetapi, sering terjadi penangkapan ikan secara liar yang dilakukan oleh negara-negara tetangga.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang pengertian sumber daya alam yang dapat diperbaharui dan tidak dapat diperbaharui brainly.co.id/tugas/10491809
- Materi tentang dasar hukum kasus pencurian ikan kapal asing brainly.co.id/tugas/51536283
- Materi tentang strategi memanfaatkan letak geografis Indonesia brainly.co.id/tugas/13940534
Detail jawaban
Kelas: 8
Mapel: IPS
Bab: Keunggulan Lokasi dan Kehidupan Masyarakat Indonesia
Kode: 8.10.1
#AyoBelajar
#SPJ2