kalo bisa dijawab sekarang ya, soalnya dibuat besok
Sebuah prisma segitiga siku siku dengan panjang sisi alas untuk sisi siku sikunya adalah 5cm dan 12cm,sedangkan tinggi prisma 10cm,hitunglah luas permukaan prisma tersebut!
Jawaban Terkonfirmasi
Kelas 8 Matematika
Bab Bangun Ruang
Panjang sisi miring segitiga
= √(5² + 12²)
= √(25 + 144)
= √(169)
= 13 cm
Luas permukaan
= (2 . 1/2 . a . t) + ((a + t + m) . tp)
= (5 . 12) + ((5 + 12 + 13) . 10)
= 60 + 300
= 360 cm²