Keterangan singkat tentang pentingnya hemat listrik​

Posted on

Keterangan singkat tentang pentingnya hemat listrik​

Jawaban:

menghemat uang dan mengurangi pembakaran energi fosil yang menyebabkan pemanasan global bagi bumi.

Penjelasan:

semoga membantu ya ok

follow aku ya nanti folow balik

Jawaban:

Di negeri kita Indonesia, permintaan listrik terus meningkat karena teknologi yang juga berkembang entah itu dari dalam rumah, tempat kerja maupun industri. Tetapi, permintaan yang tinggi tidak diseimbangi dengan pasokan listrik yang dihasilkan oleh pembangkit listrik negeri kita sehingga ada beberapa daerah yang tidak kebagian listrik. Banyak dari kita yang sudah bisa menikmati listrik tidak bijak dalam pengunaannya, boros tanpa menyadari sebenarnya masih ada orang-orang yang kesulitan untuk menyalakan lampu pada malam hari.

Hal lainnya adalah kenyataan bahwa energi listrik banyak berasal dari bahan bakar fosil/batu bara yang bila kita mengkonsumsi listrik dengan boros maka semakin tinggi emisi karbon yang dihasilkan pembangkit listrik. Toppers pasti juga tidak asing kan dengan kata global warming? Nah penyebab global warming atau pemanasan global sendiri adalah karbon dioksida. Jadi bayangkan kamu dan banyak sekali orang menyalakan listrik secara cuma-cuma seperti menyalakan lampu pada siang hari yang terang, menggunakan kendaraan dengan bensin yang lagi-lagi menghasilkan emisi karbon dan polusi, ditambah tata penghijauan kota yang kacau. Kasihan sekali bumi kita, tempat yang nantinya akan ditinggali oleh penerus kita.