Air minum dalam kemasan berisi 1,5 liter, dituangkan ke dalam 5 gelas masing-masing berisi sama banyak. Jika sisa air dalam botol 0,5 liter, maka setiap gelas berisi … liter.​

Posted on

Air minum dalam kemasan berisi 1,5 liter, dituangkan ke dalam 5 gelas masing-masing berisi sama banyak. Jika sisa air dalam botol 0,5 liter, maka setiap gelas berisi … liter.​

Jawab:

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Volume Air yg dituang:

= 1,5 liter – 0,5 liter

= 1,0 liter

Volume tiap gelas:

= 1,0 : 5 gelas

= 0,2 liter tiap gelas