Setuas tali di potong menjadi 6 bagian dan membentuk suatu deret geometri,jika panjang potongan tali terpendek adalah 3 cm yg terpanjang adalah 729 cm.tentukanlah panjang tali tersebut sebelum di potong

Posted on

Setuas tali di potong menjadi 6 bagian dan membentuk suatu deret geometri,jika panjang potongan tali terpendek adalah 3 cm yg terpanjang adalah 729 cm.tentukanlah panjang tali tersebut sebelum di potong

Diketahui:

a = 3

U6 = 729

cari rasio terlebih dahulu

un = a.r {}^{n - 1}

u6 = 3. {r}^{6 - 1}

729 = 3. {r}^{5}

 {r}^{5} = frac{729}{3}

 {r}^{5} = 243 \r = sqrt[5]{243} \ r = 3

panjang tali:

sn = frac{a( {r}^{n} - 1) }{r - 1} \ sn = frac{3( {3}^{6} - 1) }{3 - 1} \ sn = frac{3(728)}{2} = frac{2184}{2} = 1092

maka panjang talinya adalah 1092 cm

semoga membantu...