Sebutkan jenis jenis gempa bumi dan penjelasannya?
Jawaban:
Jenis-Jenis gempa bumi ada berbagai macam, namun secara garis besar terjadi 2, yaitu
-Gempa Bumi Tektonik
Gempa Bumi Tektonik disebabkan oleh aktivitas pergeseran lempeng bumi. contohnya adalah Gempa bumi yang terjadi di Aceh pada 2004, Gempa bumi yang terjadi di Jepang pada 2011
-Gempa Bumi Vulkanik
Gempa Bumi Vulkanik disebabkan oleh aktivitas vulkanik yang terjadi didalam gunung berapi. Contohnya gempa-gempa kecil yang terjadi selama gunung merapi meletus, dan Gempa yang terjadi sebelum letusan gunung Krakatau pada 1883.
selain itu ada Gempa bumi tumbukan yang disebabkan oleh jatuhnya benda langit dan Gempa bumi buatan oleh manusia.