Suatu tim bola voli terdiri atas 6 pemain yang dipilih dari 11 orang. Banyaknya susunan tim yang dapat dibentuk adalah

Posted on

Suatu tim bola voli terdiri atas 6 pemain yang dipilih dari 11 orang. Banyaknya susunan tim yang dapat dibentuk adalah

Jawaban Terkonfirmasi

Jawaban:

462

Penjelasan dengan langkah-langkah:

11C6

= 11!/(11-6)!6!

= 11!/5!6!

= 11×10×9×8×7×6!/5!×6!

= 11×10×9×8×7/5!

= 11×9×8×7/12

= 11 × 6 ×7

= 66 × 7

= 462