Tuliskan 4 ruang lingkup ilmu dari mapel ips terpadu

Posted on

Tuliskan 4 ruang lingkup ilmu dari mapel ips terpadu

Jawaban:

Berdasarkan Permendiknas 2006 tentang Standar Isi, menjelaskan bahwa ruang lingkup mata pelajaran IPS meliputi: (1) Manusia, tempat, dan lingkungan; (2) Waktu, keberlanjutan, dan perubahan; (3) Sistem sosial dan budaya; dan (4) Perilaku ekonomi dan kesejahteraan.

Penjelasan:

maaf kalau salah '-'