Pada proses perekaman kenampakan di permukaan bumi sering terdapat gangguan
Jawaban:
Pada proses perekaman kenampakan di permukaan bumi sering terdapat gangguan yang berupa Hamburan dan Serapan. Hamburan atmosfer merupakan suatu peristiwa penyebaran arah radiasi oleh partikel – partikel yang terdapat di atmosfer. Sedangkan serapan merupakan kebalikan dari hamburan, yaitu peristiwa yang menyebabkan obyek terlihat gelap karena pantulan cahaya nya lebih banyak yang diserap dibandingkan yang dipantulkan.
Penjelasan:
Gangguan dalam penginderaan jauh dapat beruapa hamburan dan serapan. Gangguan ini dapat mengurangi radiasi energi yang mencapai sensor penginderaan jauh. Sehingga dapat mengakibatkan obyek nampak kurang jelas. Jenis hamburan yangn sering terjadi adalah :
- Hamburan Mie
- Hamburan Rayleigh
- Hamburan Non Selektif
Pelajari Lebih lanjut materi tentang pembahasan mengenai masing – masing jenis hamburan, brainly.co.id/tugas/24479793
#BelajarBersamaBrainly