Berikut adalah dampak negatif diterapkannya perdagangan bebas di wilayah asean kecuali

Posted on

Berikut adalah dampak negatif diterapkannya perdagangan bebas di wilayah asean kecuali

Jawaban:

C

Penjelasan:

Berikut adalah dampak negatif diterapkannya perdagangan bebas di wilayah ASEAN, kecuali ….space

Dapat merugikan produsen dalam negeri yang memproduksi barang yang sama dengan negara lain

Mempermudah masuknya barang-barang yang tidak diizinkan pemerintah

Meningkatnya perilaku konsumtif oleh masyarakat

Munculnya persaingan antar produsen negara-negara ASEAN

Pembahasan Soal:

Perdagangan bebas membawa dampak positif dan negatif. Salah satu dampak negatif dengan adanya perdagangan bebas adalah sebagai berikut :

Semakin mudahnya barang masuk akan menciptakan masyarakat yang hedonis dan konsumirisme.

Resiko persaingan akan semakin meningkat karena barang yang masuk harganya lebih murah dan kualitas yang terjamin.

Kegagalan dalam bersaing dengan barang luar akan menciptakan kerugian yang akan berdampak dengan bangkrutnya UMKM.

Jadi, jawaban yang benar adalah C