Apa itu komersial? Tolong jawab

Posted on

Apa itu komersial? Tolong jawab

Jawaban Terkonfirmasi

Secara singkat bisa disebutkan bahwa KOMERSIAL adalah sesuatu yang memiliki nilai niaga atau jual-beli yang tinggi. Dalam konteks seni dan budaya sendiri, dikenal istilah SENI KOMERSIAL yang artinya adalah seni yang tujuan utamanya menghasilkan karya untuk dijual.

Pembahasan

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, kata KOMERSIAL diartikan sebagai berikut:

  • Berhubungan dengan perdagangan atau perniagaan.
  • Sesuatu yang ditujukan untuk diperdagangkan.
  • Memiliki nilai niaga yang tinggi dan terkadang mengorbankan nilai lainnya seperti budaya, sosial dan nilai-nilai lainnya.

Terkait dengan Seni Komersial, condong menunjuk pada banyak bidang seperti desain grafis, periklanan, logo, branding, ilustrasi dan lain sebagainya. Adapun Seni Rupa lebih kepada lukisan, seni grafis, patung, fotografi, seni suara dan lain sebagainya.

Pelajari lebih lanjut:

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

Detil Jawaban

Kode           : –

Kelas          : SMP

Mapel         : Seni Budaya

Bab             : –

Kata Kunci : Komersial, Niaga, Jual, Beli, Karya