Bisakah kalian menerangkan ciri dari Zaman Neozoikum atau Kenozoikum

Posted on

Bisakah kalian menerangkan ciri dari Zaman Neozoikum atau Kenozoikum

Jawaban Terkonfirmasi

Zaman Neozoikum atau Kenozoikum terjadi pada kira-kira 60 juta tahun lalu. Pada zaman ini terjadinya kepunahan reptil raksasa dan mulainya kehidupan manusia

Pembahasan

Zaman Neozoikum atau Kenozoikum terjadi pada kira-kira 60 juta tahun lalu. Zaman ini terbagi menjadi dua, yaitu zaman tertier dan zaman kuartier. Pada zaman tertier, reptil-reptil besar mulai mati dan punah. Pada saat itu, bumi dikuasai oleh hewan-hewan besar yang menyusui, misalnya adalah jenis gajah purba (mammuthus) yang pernah hidup di Amerika Utara dan Eropa Utara. Setelah itu, masuklah zaman kuartier. Zaman ini terjadi pada 3.000.000 tahun yang lalu. Zaman ini sangat penting bagi kita, karena merupakan awal kehidupan manusia pertama kali di muka bumi.

Pelajari lebih lanjut

Detil jawaban

  • Kelas: 7
  • Mapel: Ilmu Sosial
  • Bab: Masa Praaksara, Hindu-Buddha, dan Islam
  • Kode: 10
  • Kata Kunci: masa, prasejarah, berburu

Gambar Jawaban