Apa pendapatmu tentang persetujuan New York yang berisi “Pemerintah RI harus mengadakan penentuan pendapat rakyat di Irian Barat”?
Menurut saya, pelaksanaan dari persetujuan New York tersebut menunjukkan pelaksanaan demokrasi, di mana rakyat Papua sendiri lah yang menentukan nasibnya.