Tolong di bantu soalnya saya kurang mengerti
Jawaban & Penjelasan:
cara menentukan :
a. nomor atom: 17
karena jumlah proton sudah diketahui yaitu 17, maka kita tinggal salin jumlah proton tersebut. sehingga nomor atom : 17. ini disebabkan karena nomor atom = jumlah proton = jumalh electron
b. jumlah electron: 17
jumlah electron sama seperti nomor atom dan jumlah electron yaitu 17
c. jumlah neutron
cara menentukan jumlah neutron yaitu dengan mengurangi nomor massa dengan jumlah proton tersebut.
nomor massa – proton = 35 – 17 = 18