1. Apa itu persamaan linear dua variabel?Jelaskan arti dan contohnya!

Posted on

2. Sebutkan rumus lingkaran = luas, keliling

3. Apa itu Relasi? Jelaskan arti juga contohnya!

4. Tuliskan Contoh operasi penjumlahan dan pengurangan pada aljabar!

5. Apa itu Aljabar? ​

1. Apa itu persamaan linear dua variabel?Jelaskan arti dan contohnya!

Jawaban:

1. persamaan garis lurus yang mempunyai 2 variabel atau peubah.

Contoh:

3x+5y=21}→ persamaan dengan dua variabel x dan y.

2. Luas lingkaran L = π × r²

keliling lingkaran K = 2 X π x r

3. hubungan antara 2 himpunan yang memasangkan anggota anggota himpunan (misalnya huruf P dengan himpunan Q)

contoh :

diagram panah, diagram cartesius, himpunan paaangan perurutan

4. penjumlahan

2x + 2y +10 + 5 + X + 3y

=2x +x + 2y + 3y + 10 + 5

= 3x + 5y + 15

pengurangan

2x – 2y -10 – 5 – x – 3y

=2x – x – 2y – 3y – 10 – 5

= x – y – 25

5. aljabar adalah bilangan yang memiliki variabel, konstanta, dan koefisien