Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut dengan benar
1. Jelaskan secara singkat cara membuat dokumen baru pada Microsoft Word 2007
2. Bagaimana cara mengetikkan huruf kapital pada Microsoft Word 2007?
3. Apa tujuan dari menyimpan dokumen yang kamu buat?
4. Jelaskan secara singkat cara menyimpan dokumen ke dalam disket.
5. Apa yang harus kamu perhatikan pada saat mencetak dokumen?
B. Uraian
Jawaban:
1. A. Klik Office Button > New.
B. Pada Kotak Dialog yang muncul Pilih > Blank C. Document > klik tombol Create.
Untuk membuat dokumen baru dari Templates, D. pilih pada bagian kelompok Templates, Klik Tombol Create.
E. Pada windows yang muncul, letakkan kursor dimana anda akan mulai mengetik.
2. A. Pilih teks yang akan anda ganti lalu blok teks tersebut.
B. Tekan tombol SHIFT+F3, anda akan melihat bahwa teks tersebut akan berubah.
C. Tekan tombol SHIFT+F3 berulang-ulang hingga bentuk huruf tersebut sesuai dengan yang anda inginkan. …
D. Pilih sesuai dengan bentuk yang anda inginkan.
3. Tujuan nya agar file kamu tetap tersimpan di document atau folder pada komputer, atau agar document yang penting dapat tersimpan ke dalam komputer