Pelajaran:prakarya

Posted on

kelas:7

1.sebutkan macam macam serat dari tumbuhan serta contohnya!

2.sebutkan contoh kerajinan menggunakan serat tmbuhan minimal 4!

3.sebutkan ciri ciri dari sutra!

4.sebutkan langkah langkah pengolahan bahan serat!

Pelajaran:prakarya

Jawaban:

1.Serat dari Biji. Biji Kapuk. Tumbuhan memiliki biji yang beraneka ragam.

Serat dari Batang. batang melinjo.

Serat dari Daun. Eceng Gondok.

Serat Berasal dari Buah. Tumbuhan yang memiliki buah sangat banyak dan beragam.

2.Tas Cantik dari Eceng Gondok.

Tempat Pensil dari Pelepah Pisang.

Vas Bunga dari Serabut Kelapa.

Boneka dari Serabut Kelapa.

Tas dari Anyaman Daun Pisang Kering.

Bantal dari Bahan Kapuk

3.serat sutra mempunyai ciri-ciri berkilau, sangat bagus dan lembut, tidak mudah kusut, sangat halus, kekuatannya tinggi, tahan terhadap sinar matahari, daya serap cukup tinggi, tidak mudah berjamur, mudah terbakar, berbau seperti rambut terbakar, bekas pembakaran berbentuk abu hitam, bulat, serta mudah dihancurkan.

4.Pemintalan benang.

Penggulungan.

Pencelupan.

Penenunan benang menjadi kainMembuat rancangan adalah langkah awal dari proses pengolahan serat.

Penjelasan:

semoga membantu