molaritas larutan yang di buat dengan melarutkan 4 gram (mr=40) dalam air sampai volume 200 ml adalah
Jawab :
Molaritas larutan yang dibuat dengan cara melarutkan 4 gram dalam 200 mL pelarut adalah sebesar 0,5 M atau 0,5 mol/L.
Penjelasan dengan Langkah-langkah :
Pembahasan :
Molaritas
Molaritas adalah satuan yang menyatakan jumlah atau banyaknya mol zat terlarut dalam 1 liter (1000 ml) larutan. Sehingga molalitas dalam 1000 gram pelarut, maka sama dengan molaritas itu dalam 1000 ml larutan.
Simbol dari Molaritas adalah M atau dalam bentuk simbolnya yaitu mol/L. Berdasarkan satuan molaritas tersebut dapat diketahui bahwa Molaritas itu menyatakan banyaknya jumlah mol zat yang terdapat dalam suatu pelarut atau banyak pelarut atau dapat disebut juga sebagai konsentrasi suatu senyawa.
Rumus Molaritas yang paling sederhana yaitu :
M =
Keterangan :
n = jumlah mol yang terlarut (mol)
v = volume larutan (L)
n zat terlarut dapat dihitung dengan menggunakan persamaan berikut :
n =
Keterangan :
g = massa zat yang terlarut (gram)
Mr = massa molar zat terlarut tersebut (g/mol)
Berdasarkan gabungan kedua rumus di atas maka juga dapat menghitung Molaritas dengan menggunakan persamaan berikut ini :
M = ×
Keterangan :
g = massa zat yang terlarut (gram)
Mr = massa molar zat terlarut tersebut (g/mol)
v = volume larutan (mL)
jadi persamaan molaritas diatas adalah cara menghitung molaritas dengan mengetahui Mr senyawa tersebut dan massa senyawa tersebut serta jumlah volume pelarut yang digunakan. Ingat rumus diatas digunakan bila pelarutnya memiliki satuan dalam bentuk mL bukan Liter.
Rumus Molaritas Untuk pengenceran larutan
Jika dilakukan pengenceran larutan maka berlaku :
mol zat terlarut sebelum pengenceran = mol zat terlarut sesudah pengenceran
mol 1 = mol 2 atau V1 × M1 = V2 × M2
Keterangan :
V1 = Volume sebelum pengenceran
M1 = molaritas sebelum pengenceran
V2 = volume sesudah pengenceran
M2 = molaritas sesudah pengenceran
Penyelesaian Soal :
Diketahui : g = 4 gram
v = 200 mL = 0,2 L
Mr = 40
Ditanya : M = …. ?
Jawab :
- Langkah pertama, Hitunglah mol dari larutan dengan menggunakan rumus persamaan berikut ini :
n =
=
= 0,1 mol
- Langkah kedua, setelah didapatkan mol larutan selanjutnya hitunglah konsentrasi larutan (molaritas) dengan menggunakan persamaan berikut ini : (yang perlu diingat volume larutan yang digunakan harus dalam liter larutan)
M =
=
= 0,5 mol/L
∴ kesimpulan besar Molaritas atau konsentrasi 4 gram dalam 200 mL larutan adalah 0,5 mol/L.
Selain menggunakan rumus diatas, untuk menghitung konsentrasi larutan juga dapat dihitung dengan menggunakan rumus langsung yang lebih sederhana, yaitu dengan persamaan berikut ini :
M = ×
= ×
= 0,1 × 5
= 0,5 mol/L
∴ kesimpulan besar Molaritas atau konsentrasi 4 gram dalam 200 mL larutan adalah 0,5 mol/L.
Hasil konsentrasi (molaritas larutan) yang didapat dengan menggunakan kedua rumus diatas adalah sama, yaitu sebesar 0,5 mol/L.
Pelajari lebih lanjut :
materi tentang molaritas brainly.co.id/tugas/74226
materi tentang Molaritas brainly.co.id/tugas/21060618
materi tentang konsep mol brainly.co.id/tugas/23527
materi tentang Molaritas brainly.co.id/tugas/17790331
materi tentang Massa Atom Relatif brainly.co.id/tugas/20805860
materi tentang Molaritas brainly.co.id/tugas/20998786
———————————————————————————————————
Detail Jawaban :
Kelas : 10
Mapel : Kimia
Bab : 9
Kode : 10.7.9
Kata Kunci : Molaritas, konsep mol, konsentrasi larutan, massa zat, volume larutan