sebutkan jenis² barang kerajinan daerah yang merupakan pengembangan dari pembuatan ragam hias pada bahan kayu?
Kerajinan daerah yang terbuat dari kayu
- Topeng kayu yang digunakan dalam kesenian daerah
- Wayang dengan berbagai karakter
- Kerajinan kayu Gebyok yang memiliki ciri khas Jawa
- Kerajinan kayu dari Suku Asmat sepertidekorasi, aksesoris dan patung-patung
- Jam tangan kayu
- Ukiran kayu Tradisional khas Nusantara
Penjelasan:
Kerajinan kayu adalah barang-barang yang pembuatannya dari bahan dasar kayu yang dihasilkan daru keterampilan tangan manusia. Kerajinan kayu Indonesia dengan berbagai macan dan jenis ini sangat diminati di dunia Internasional yang dikenal juga dengan kualitasnya. Selain itu juga kerajinan kayu Indonesia juga memiliki nilai seni. Pada zaman sekarang kerajinan kayu sangat sering digunakan sebagai perabotan rumah tangga, selain itu kerajinan kayu juga menjadi tatanan interior di banyak negara non tropis.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang Kerajinan Kayu dapat disimak di brainly.co.id/tugas/45004810
#BelajarBersamaBrainly