Keberagaman masyarakat Indonesia menjadi suatu kekuatan bagi tumbuhnya persatuan dan kesatuan bangsa. Dalam kehidupan ,asyarakat kita, keberagaman ini belum sepenuhnya menjadi sebuah kekuatan, tetapi menjadi pemicu terjadinya perselisihan dalam masyarakat. Apa saja yang menjadi pemicu terjadinya perselisihan dalam masyarakat? ​

Posted on

Keberagaman masyarakat Indonesia menjadi suatu kekuatan bagi tumbuhnya persatuan dan kesatuan bangsa. Dalam kehidupan ,asyarakat kita, keberagaman ini belum sepenuhnya menjadi sebuah kekuatan, tetapi menjadi pemicu terjadinya perselisihan dalam masyarakat. Apa saja yang menjadi pemicu terjadinya perselisihan dalam masyarakat? ​

Jawaban:

– Perbedaan antarkebudayaan

– Perbedaan kepentingan

– Perbedaan pendirian & keyakinan