Jelaskan secara singkat penjabaran sifat hakikat negara menurut Prof. Miriam Budiardjo.

Posted on

Jelaskan secara singkat penjabaran sifat hakikat negara menurut Prof. Miriam Budiardjo.

Menurut Prof. Miriam Budiarjo seorang pakar ilmu politik dalam bukunya Dasar-Dasar Ilmu Politik menyatakan bahwa sifat dan hakikat negara mencakup hal-hal sebagai berikut.

a.Sifat Memaksa Negara memiliki sifat memaksa, dalam arti negara memiliki kekuatan fisik secara legal.

b.Sifat Monopoli Negara mempunyai sifat monopoli dalam menetapkan tujuan bersama masyarakat.

c.Sifat Mencakup Semua (all-embracing) Semua peraturan perundang-undangan yang berlaku adalah untuk semua orang tanpa kecuali.