Bagaimanakah pengaruh perubahan iklim terhadap mata pencaharian penduduk Indonesia? Jelaskan pendapatmu
Jawaban:
Pengaruh terhadap mata pencaharian penduduk yaitu :
1. para nelayan terutama nelayan tradisional, banyak memanfaatkan angin darat untuk melaut dan memanfaatkan angin laut untuk mendarat.
2. penduduk di daerah dataran rendah memanfaatkan awal musim hujan untuk pengolahan tanah pertanian.
3. sedangkan di daerah pegunungan memanfaatkan awal musim hujan untuk bercocok tanam sayuran.
Pembahasan :
Perubahan iklim bisa menyebabkan beberapa peristiwa lingkungan. Iklim laut di Indonesia menyebabkan tingginya penguapan. Wilayah yang memiliki tingkat penguapan yang tinggi, maka juga akan memiliki curah hujan tinggi. Selain itu, suhu yang tinggi mengakibatkan penguapan yang juga tinggi, dan berpotensi memicu hujan.