Sebuah lift dengan massa 200 kg ditarik dengan motor listrik dari ketinggian awal 2 meter menuju ketinggian akhir 20 meter. Jika percepatan gravitasi bumi adalah 10 m/s2 Berapakah usaha dari perubahan energi potensial lift?
Jawaban:
Diketahui :
- m = 200Kg
- g = 10m/s²
- h1 = 2meter
- h2 = 20meter
Ditanya :
berpakah usaha dari perubahan energi potensial lift..??
Jawab
Kita akan kurangi yaitu h2 dan h1
- h2 – h1
- 20 – 2
- h = 18meter
Rumus Energi Potensial
- Ep = m . g . h
maka kita masukkan rumus tersebut
- Ep = m . g . h
- Ep = 200 x 10 x 18
- Ep = 36.000J
Kesimpulan yang didapat adalah
Jadi, usaha dari perubahan energi potensial lift adalah 36.000J ( 36.000 Joule )