Contoh adab menghormati yang lebih tua?Nt: ada yg kenal dia?​

Posted on

Contoh adab menghormati yang lebih tua?Nt: ada yg kenal dia?​

Contoh adab menghormati yang lebih tua?Nt: ada yg kenal dia?​

contoh menghormati yang lebih tua

  • mengucapkan salam kepada yang lebih tua

sesuai sabda Nabi : "Hendaklah orang yang lebih muda memberi salam kepada yang lebih tua, yang berjalan kepada yang duduk, dan yang banyak kepada yang sedikit" (HR. Muttafaq 'alaih)

  • menjaga perkataan saat berbicara kepada yang lebih tua
  • menjaga adab dengan yang lebih tua
  • mengikuti nasehat dan saran yang lebih tua selama tidak menjuruskan kepada hal yang mengandung maksiat
  • Saling menyayangi diantara satu sama lain, walau lebih tua harus menyayangi yang muda sebagaimana hadits nabi : "Bukanlah dari golonganku orang yang tidak menyayangi yang lebih muda"

answer by Colourfulway ♡