Diketahui sebuah bidang yang terbentuk dari titik A(0,1), B(6,1) dan C (6,5). Tentukan luas keliling dari bangunan datar yang terbentuk

Posted on

Diketahui sebuah bidang yang terbentuk dari titik A(0,1), B(6,1) dan C (6,5). Tentukan luas keliling dari bangunan datar yang terbentuk

Diketahui:

Sebuah bidang yang terbentuk dari titik A(0,1), B(6,1) dan C (6,5)

Ditanya:

Tentukan luas keliling dari bangunan datar yang terbentuk?

Jawab:

Bangun datar yang terbentuk adalah Segitiga siku – siku

Keliling: a + b + c

a = 6 cm, b = 4 cm, c = ?

c = Sisi Miring (Hipotenusa)

c = 6² + 4²

c = 36 + 16 = 52

c = √52 = √(2² x 13)

c = √2² x √13

c = √4 x √13

c = 2 x √13

c = 2√13

6 + 4 + 2√13 = 12√13

Luas: frac{Alas x Tinggi}{2}

= frac{6 x 4}{2}

= frac{24}{2}

= 12 cm²

Semoga Bermanfaat 🙂

#SemangatBelajar

Maaf Jika Salah

Gambar Jawaban