Apa yang dimaksud dengan bahan galian industri

Posted on

Apa yang dimaksud dengan bahan galian industri

Jawaban Terkonfirmasi

Bahan galian industri adalah suatu barang yang diambil dalam suatu industri pertambangan yang merupakan semua mineral dan batuan kecuali mineral logam serta energi yang digali dan diproses untuk penggunaan industri.

Pembahasan

Hallo kawan kawan semuanya  

Kira kira teman teman brainly masih semangat belajar materi geografi ga yaa ? Kalo masing semangat belajar, yuk kita sama sama belajar materi geografi. Lihat pembahasan dibawah ini ya guyss

Bahan galian menurut Peraturan Pemerintah No. 27 Tahun 1980 terbagi menjadi tiga golongan:

1.Bahan galian golongan A merupakan golongan bahan galian yang strategis. Yang artinya untuk pertahanan atau keamanan negara dan perekonomian negara.

Contohnya adalah batubara, minyak bumi, bahan radio aktif, tembaga, bauskit, timah putih, mangan, besi, nikel, dan lain lain.

2.Bahan galian golongan B merupakan golongan bahan galian yang vital, yang artinya dapat memenuhi hayat hidup banyak orang.

Contohnya adalah emas, perak, seng, wolfram, batu permata, mika, asbes.

3.Bahan galian golongan C merupakan golongan bahan galian industri.

Contohnya adalah kaolin, posfat.

Mungkin sedikit pembahasan dari saya, semoga dapat membantu Adik adik semua.

Pelajari Lebih Lanjut:

Adik-adik semua masih kepingin belajar materi geografi kan? Yuk adik-adik cek link di bawah ini yaa!!! Semoga dapat membantu adik-adik dalam belajar dan semoga membantu ya  

1.Materi tentang bahan galian industri, cek link berikut ini yaa brainly.co.id/tugas/8413289

2.Kajian tentang penanaman kembali hutan, cek link berikut ini ya brainly.co.id/tugas/2817105

3.Kajian tentang manfaat hasil interaksi, cek link berikut ini ya brainly.co.id/tugas/20939401

Detail Jawaban

Kelas: 11

Mapel: Geografi

Bab : Bab 4 – Ketahanan Nasional  

Kode : 11.8.2004

Kata Kunci: bahan galian, golongan A, golongan B, golongan C

Gambar Jawaban

Gambar Jawaban

Gambar Jawaban

Gambar Jawaban