8.) Untuk merenovasi dapur Ayah membutuhkan waktu 12 hari dengan pekerja sebanyak 6 orang. Karena cuaca sering hujan pekerjaan harus dipercepat dan selesai dalam waktu 9 hari, maka tambahan pekerja yang dibutuhkan adalah
9.) Dua kota jika ditempuh menggunakan mobil dalam kecepatan 72 km/jam membutuhkan waktu 5 jam. Apabila kedua kota tersebut akan ditempuh selama 4 jam, maka kecepatan mobil adalah….km/jam
7.)Sebuah bangunan direncanakan akan selesai dalam waktu 24 hari oleh 15 orang pekerja. Bila bangunan tersebut diharapkan selesai dalam waktu 18 hari, maka banyaknya pekerja yang dibutuhkan adalah …
Nomor 7
24 hari = 15 orang
18 hari = x orang
x = 24 . 15 / 18
= 20 orang
Nomor 8
12 hari = 6 orang
9 hari = x orang
x = 12 . 6 / 9
= 8 orang
Tambahan pekerja yang dibutuhkan = 8 – 6 = 2 orang
Nomor 9
72 km/jam = 5 jam
x km/jam = 4 jam
x = 72 . 5 / 4
= 90 km/jam