meningkat maka setiap tahun produksinya ditambah sebanyak 60 potong dari tahun sebelumnya.
Jumlah produksi selama 10 tahun pertama adalah … lusin.
Pada tahun pertama suatu konfeksi memproduksi 100 lusin pakaian. Karena permintaan terus
Produksi pertama = suku pertama = a=100lusin
pertambahan produksi = beda = b= 60potong
1lusin =12 potong
b= 60:12=5lusin
Jadi jumlah produksi selama 10tahun pertama = jumlah 10suku pertama atau S10=n/2(2a+ (n-1)b) =10/2(2.100 +(10-1)5) =5(200+ (9)5 =5(200+45) =5(245) =1.225lusin