A) Jika bahan dasar kayu yang tersedia untuk suatu produksi sebesar 50 ton, berapakah kertas yang dihasilkan?(Kertas dalam satuan ton).
B) Jika bahan setengah jadi untuk kertas yang dihasilkan oleh mesin I sebesar 110 ton, berapa tonkah kayu yang sudah terpakai? Berapa banyak kertas yang dihasilkan?
Suatu pabrik kertas berbahan dasar kayu memproduksi kertas melalui dua tahap. Tahap pertama menggunakan mesin I yang menghasilkan bahan kertas setengah jadi,dan tahap kedua menggunakan mesin II yang menghasilkan bahan kertas. Dalam produksinya mesin I menghasilkan bahan setengah jadi dengan mengikuti fungsi f(x)=6x-10 dan mesin II mengikuti fungsi g(x)=x pangkat dua+12, x merupakan banyak bahan dasar kayu dalam satuan ton.
Itu jawabannya jika bingung bisa tanya saya
Salam Brainly
Sabtu, 12 Januari 2019
Jam 15.19 WIB
Soal:
Suatu pabrik kertas berbahan dasar kayu memproduksi kertas melalui dua tahap. Tahap pertama menggunakan mesin I yang menghasilkan bahan kertas setengah jadi,dan tahap kedua menggunakan mesin II yang menghasilkan bahan kertas. Dalam produksinya mesin I menghasilkan bahan setengah jadi dengan mengikuti fungsi f(x)=6x-10 dan mesin II mengikuti fungsi g(x)=x pangkat dua+12, x merupakan banyak bahan dasar kayu dalam satuan ton.
A) Jika bahan dasar kayu yang tersedia untuk suatu produksi sebesar 50 ton, berapakah kertas yang dihasilkan?(Kertas dalam satuan ton).
B) Jika bahan setengah jadi untuk kertas yang dihasilkan oleh mesin I sebesar 110 ton, berapa tonkah kayu yang sudah terpakai? Berapa banyak kertas yang dihasilkan?
Diketahui:
Pabrik kertas berbahan dasar kayu.
Tahap pertama, mesin I
[ bahan kertas setengah jadi = f(x) ]
f(x) = 6x – 10 dengan
x = banyak bahan dasar kayu (ton)
Tahap kedua, mesin II
[ menghasilkan bahan kertas = g(x) ]
g(x) = x² + 12 dengan x = f
Ditanya:
A) Jika bahan dasar kayu yang tersedia untuk suatu produksi sebesar 50 ton, berapakah kertas yang dihasilkan?
(Kertas dalam satuan ton)
B) Jika bahan setengah jadi untuk kertas yang dihasilkan oleh mesin I sebesar 110 ton, berapa tonkah kayu yang sudah terpakai?
Berapa banyak kertas yang dihasilkan?
Pembahasan:
A) x = 50 → f(50) = 6×50 – 10 = 290
g(290) = 290² + 12 = 84112
Ada 84.112 ton kertas yang dihasilkan.
B) f(x) = 6x – 10 = 110
6x = 120 maka x = 20
Ada 20 ton kayu yang terpakai
f = 110
g(110) = 110² + 12 = 12112
Ada 12.112 ton kertas yang dihasilkan.
◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎
Mapel: Matematika
Kelas: XI
Materi: Fungsi, Fungsi Komposisi dan Fungsi Invers
Kata Kunci: Fungsi Komposisi
Kode Soal: 2
Kode Kategorisasi: 11.2.5
◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎◎
Pelajari lebih lanjut: