Apa fungsi lendir dan silia pada trakea

Posted on

Apa fungsi lendir dan silia pada trakea

 Silia pada rongga hidung berfungsi menyaring udara kotor yang masuk melalui hidung.

Selaput lendir pada rongga hidung menghasilkan lendir yang berfungsi menangkap udara kotor yang lolos oleh saringan silia, menghangatkan suhu udara yang masuk ke paru-paru, dan mengatur kelembapan udara.