Action = redirect diterapkan di

Posted on

Action = redirect diterapkan di

Jawaban Terkonfirmasi

Perintah action = redirect adalah suatu perintah yang digunakan pada saat kita melakukan pengaturan menggunakan mikrotik. Pengaturan yang menggunakan perintah tersebut adalah pengaturan NAT pada mikrotik.

Pembahasan

NAT merupakan salah satu fitur yang ada pada mkrotik. NAT sendiri merupakan singkatan dari Network Address Translation. NAT dapat diartikan ketika sebuah jaringan komputer kita dapat diakses dari jaringan luar menggunakan internet. Agar bisa diakses dari luar dan jaringan kita tetap aman, maka diperlukan NAT. NAT sendiri terbagi menjadi dua yaitu

  • Srcnat
  • Dstnat

Untuk mengakses mikrotik, kita bisa mengaksesnya secara langsung menggunakan aplikasi putty atau kita bisa menggunakan aplikasi winbox. Kemudian untuk mengatur NAT pada mikrotik kita, pilihlah menu IP kemudian tambahkan Firewall dan tambahkan NAT. Kemudian pilihlah interface kartu jaringan mana yang akan kita gunakan.

Pelajari lebih lanjut

Demikian pembahasan mengenai perintah action=redirect pada mikrotik, pengaturan tersebut merupakan perintah ketika kita melakukan pengaturan NAT pada mikrotik yaitu menggunakan menu IP kemudian pilih Firewall dan tambahkan NAT. Untuk mempelajari lebih lanjut mengenai materi mikrotik, NAT atau materi mengenai jaringan komputer dapat dibaca pada link berikut

1. Penemu dan negara asal mikrotik brainly.co.id/tugas/14338121

2. Apa perbedaan router mikrotik dengan acces point brainly.co.id/tugas/9296436

3. Bisakah kita membuat mikrotik menggunakan jaringan intranet brainly.co.id/tugas/4691309

Detil jawaban

Kelas: 9 SMP

Mapel: TI

Bab: Pengaturan NAT menggunakan mikrotik

Kata Kunci: Pengaturan NAT menggunakan mikrotik