Jelaskan proses kedatangan bangsa eropa di indonesia 4 negara

Posted on

Jelaskan proses kedatangan bangsa eropa di indonesia 4 negara

Proses masuknya penjajahan bangsa Eropa dimulai saat Eropa ingin berusaha mengembalikan masa kejayaannya saat perang salib dengan imperium Islam. Pengembalian masa kejayaan tersebut terjadi pada masa pasca renaissance. Akibat Perang Salib tersebut membuat bangsa Eropa harus melakukan penjelajahan antar samudera karena pelabuhan Konstantinopel mereka gagal direbut. Pada akhirnya bangsa Eropa sampai di Indonesia. Terdapat beberapa bangsa Eropa seperti Spanyol, Belanda, Inggris maupun Portugis yang berusaha untuk menguasai Indonesia. Proses penjajahan bangsa Eropa ke Indonesia disebabkan oleh beberapa faktor yaitu:
Tenciptanya kebijakan Gold, Glory serta Gospel.Adanya perkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan dalam hal navigasi dan geografi.Politik Merkantilisme.Penghentian perdagangan Asia dengan Eropa pada tahun 1453 karena hancurnya kota Konstantinopel.Sebuah perjalanan Marcopolo yang ditulis dalam sebuah buku berjudul Imago Mundi atau citra dunia serta Il Milione atau sejuta keajaiban.