Ani berlari mengelilingi taman yang berbentuk lingkaran sebanyak 3 kali putaran, jika diameter taman tersebut adalah 100 meter, panjang lintasan yang dilalui Ani adalah​

Posted on

Ani berlari mengelilingi taman yang berbentuk lingkaran sebanyak 3 kali putaran, jika diameter taman tersebut adalah 100 meter, panjang lintasan yang dilalui Ani adalah​

Jawaban

panjang lintasan = 1884 m

Pembahasan

Panjang Lintasan = keliling × banyak putaran

keliling = 2 × π × r

Diketahui :

banyak putaran = 3

r = 100

π = 3,14 (desimal karena radius lingkarannya bukan termasuk kelipatan 7)

Ditanya :

panjang lintasan = …..???

Jawab :

Panjang lintasan = 2πr × 3

PL = 2 × 3,14 × 100 × 3

PL = 6 × 314

PL = 1884 m

============================================

Pelajari lebih lanjut

Rumus – rumus lingkaran :

brainly.co.id/tugas/9193031

brainly.co.id/tugas/10162236

Contoh Soal Lingkaran :

brainly.co.id/tugas/12953246

brainly.co.id/tugas/4570773

TAMBAHAN :

asal usul PI (π) :

brainly.co.id/tugas/2789581

============================================

Detail Jawaban

Kelas : 6

Mapel : Matematika

Materi : Bab 3 – Lingkaran

Kode : 6.2.3